Avira Antivirus Gratis Android

Avira Antivirus Gratis Android
Anti Virus Terbaik untuk Android
Avira Antivirus Security

Apa antivirus terbaik android ? Jawabannya pasti beragam, setiap user memiliki penafsiran tersendiri yang mungkin bisa sedikit berbeda. Sedangkan kami merekomendasikan avira sebagai salah satu antivirus Android terbaik yang layak di instal di perangkat android kamu, baik itu smartphone maupun tablet android. Kelebihannya ringan dan mudah digunakan.

Avira Antivirus Security - Anti Virus Gratis Android
Avira Antivirus Virus Gratis Android 
Avira AntiVirus Gratis Android
Avira sebenarnya lebih dikenal sebagai salah satu Software Antivirus terbaik untuk perangkat komputer PC.
Saat pertama kali menggunakan Avira Antivirus Gratis Android ini kita diwajibkan untuk memiliki akun terlenih dahulu. ini penting untuk mengaktifkan fitur anti-tielf - fitur yang memungkinkan kita menemukan kembali ponsel / hp android kita yang hilang.
baca juga : AVG - Antivirus Gratis Android
Fitur dan Keunggulan Avira Antivirus Android

Perlindungan Antifirus 
  • Deteksi | Block dan menghapus aplikasi berbahaya
  • pemindaian otomatis | Apps di-scan setelah instalasi & pada pembaruan
  • On-demand scanning | apps Pindai pada kenyamanan Anda
  • Hemat Baterai
Perlindungan antitheft / anti maling
  • Melacak Lokasi  - menemukan titik lokasi ponsel android atau tablet yang hilang lewat peta Google
  • Kunci remote - Mengunci otomatis dari jarak jauh / memblokir akses ke smartphone atau tablet Android
  • Remote Wipe - Remotely menghapus semua informasi pada perangkat Android Anda dari jarak jauh
  • Fungsi untuk menderingkan / mengeluarkan suara yang keras dati jarak jauh
  • Pemberitahuan Pemilik | Aktifkan orang yang menemukan ponsel Anda terkunci atau tablet untuk melaporkan penemuan dengan menekan sebuah tombol di layar sentuh.
Fitur Anti Maling ini mirip juga dengan Android Device Manager : melacak Android yang hilang
Blokir SMS atau Panggilan Telpon
  • Blacklist - Memblokir panggilan dan pesan teks dari nomor tertentu yang tidak diinginkan
  • Mengelola daftar hitam - Block dan membuka blokir sejumlah nomor panggilan telepon dan SMS
  • Lihat laporan - Dapatkan laporan kegiatan dari semua kontak dalam daftar hitam
Serta sejumlah fitur lainnya seperti administrasi perangkat yang mampu mengelola perangkat android dari jauh bahkan dapat mengetahui kapasitas baterai dengan cara melihat dari web browser pada komputer.

Harap diperhatikan: sekalipun kita telah menginstall antivirus pada perangkat android kita, namun keamanan sepenuhnya adalah tanggung jawab kita. Faktor penting mengamankan smartphone android adalah pengguna itu sendiri, beragam program jahat bisa saja menyusup lewat kecerobohan kita seperti Seperti phishing, pencurian kredensial yang menggunakan rekayasa sosial.
Tidak semua aplikasi aman jadi diusahakan untuk tidak sembarang install aplikasi atau asal klik saat mengunjungi sebuah situs di internet, dan berbagi file dengan pengguna lainnya.
Download Avira Antivirus Security

Nama : Avira Antivirus Security Apk | com.avira.android Apk
Versi Terbaru : 3.1 Apk
Harga : Gratis
Ukuran : 5,8M
Pembuat : AVIRA
Support : Dapat di install dan dijalankan untuk Android 2.2 Keatas (Android froyo, gingerbread, honeycomb, ice cream Sandwich, Jelly bean, kitkat dan diatasnya)

Download Avira Antivirus Security Apk, via Play Store, Klik Disini
Download Avira Apk, klik Disini
-->